Sabtu, 06 Juli 2013

Cara Membuat ProgressBar Berjalan di Visual Basic 6.0


Berikut Toturial Membuat ProgressBar berjalan :

- Buka Visual Basic 6.0
- Buat Satu Form
- Klik Kanan Toolbox yang terletak paling kiri>Klik Kanan>Component
- Cari Microsoft Common Control 6.0, Lalu Centang Microsoft Common Control 6.0 tadi>Lalu OK
- Masukan ProgressBar dan Timer[Interbal=100] ke Form tersebut
- Double Click Timer Tersebut>Copy Code dibawah ini



- Lalu Compile Project yang telah tadi dibuat.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar